bulan penuh afwah
inspirasi hidup positif
moslem's day
sejumput bait dan puisi
Syair Ramadhan versi dua
23.40.00
0
"Update blog" ilmu_air kembali di muka,
Tautan huruf elektrikpun mengudara,
Bersama sedikit sentuhan jiwa,
Hanya sejumput bait sederhana,
Bukan puisi punjangga ternama,
Dinamakan "syair Ramadhan versi dua"
Menyambung kata "syair Ramadhan perdana"
"Syair Ramadhan" versi dua:
Kala 30 hari itu datang bersama cerahnya
Tersenyum seluruh muslim sepenuh jiwa
Penuh syukur bersua Ramadhan di tahun berbeda
Tuk jalani ibadah dengan ikhlas pada Rabbnya
suasana 30 hari puasapun terhampar mempesona
Lantunan indah terdengar menggema
Bibir-bibirpun basah oleh kata sempurna
Bukan oleh bahasa yang tiada bermakna
Namun oleh dzikir memuji nama Sang Maha
Serta ayat-ayat suci yang diturunkanNya
Pemandangan yang tampak di muka
Pun sungguh menentramkan jiwa bak "merdeka"
Tiada sembarang aurat fisik terbuka
Lenggokkan tak indahpun hilang seketika
Semua mencoba tuk hargai ibadah nan mulia
Bulan Ramadhan memang membawa pesona
Seluruh muslim berusaha meraih ridho-Nya
Perbaiki ibadah dan akhlak tuk raih mulia
Sisihkan sebagian harta tuk berbagi sesama
"Belajar" bersyukur hargai hidup sebagai Karunia
Indahnya Ramadhan memang membuat hati berbunga
Bersua Ramadhan di tahun depanpun diharap semua
"Bulan penuh rahmat dan ampunan" itupun dinanti setia
Muslim di seluruh dunia kan selalu merindunya
Selayaknya harapan seluruh hamba mendapat cintaNya"
Hanya sekian "syair ramadhan versi dua",
Di blog ilmu_air terhantar tuk blogger semua,
Silahkan bro dan sist share "inspirasi positif"nya,
Dan jika ada kata dalam syair yang kurang disuka,
Maaf, karena saya memang bukan seorang pujangga,
Jua saya bukan seorang bangsawan kata,
Hanya blogger newbie yang tiada sempurna.
Tautan huruf elektrikpun mengudara,
Bersama sedikit sentuhan jiwa,
Hanya sejumput bait sederhana,
Bukan puisi punjangga ternama,
Dinamakan "syair Ramadhan versi dua"
Menyambung kata "syair Ramadhan perdana"
"Syair Ramadhan" versi dua:
Kala 30 hari itu datang bersama cerahnya
Tersenyum seluruh muslim sepenuh jiwa
Penuh syukur bersua Ramadhan di tahun berbeda
Tuk jalani ibadah dengan ikhlas pada Rabbnya
suasana 30 hari puasapun terhampar mempesona
Lantunan indah terdengar menggema
Bibir-bibirpun basah oleh kata sempurna
Bukan oleh bahasa yang tiada bermakna
Namun oleh dzikir memuji nama Sang Maha
Serta ayat-ayat suci yang diturunkanNya
Pemandangan yang tampak di muka
Pun sungguh menentramkan jiwa bak "merdeka"
Tiada sembarang aurat fisik terbuka
Lenggokkan tak indahpun hilang seketika
Semua mencoba tuk hargai ibadah nan mulia
Bulan Ramadhan memang membawa pesona
Seluruh muslim berusaha meraih ridho-Nya
Perbaiki ibadah dan akhlak tuk raih mulia
Sisihkan sebagian harta tuk berbagi sesama
"Belajar" bersyukur hargai hidup sebagai Karunia
Indahnya Ramadhan memang membuat hati berbunga
Bersua Ramadhan di tahun depanpun diharap semua
"Bulan penuh rahmat dan ampunan" itupun dinanti setia
Muslim di seluruh dunia kan selalu merindunya
Selayaknya harapan seluruh hamba mendapat cintaNya"
Hanya sekian "syair ramadhan versi dua",
Di blog ilmu_air terhantar tuk blogger semua,
Silahkan bro dan sist share "inspirasi positif"nya,
Dan jika ada kata dalam syair yang kurang disuka,
Maaf, karena saya memang bukan seorang pujangga,
Jua saya bukan seorang bangsawan kata,
Hanya blogger newbie yang tiada sempurna.
Previous article
Next article
Belum ada Komentar
Posting Komentar
Silahkan share saran, kritik, ilmu, inspirasi positifmu di ilmair. Berkomentarlah dengan bijak. Spam akan saya hapus.
Mohon di-setting publik profile blog-nya ya, agar tidak ada profile unknown yang bisa menjadi broken link di blog ini.
Terima kasih ....